kal ini saya akan berbagi cara mengganti tema pada windows xp dan windows 7 (seven)
untuk mengganti tema pada windows dapat menggunakan tune up ataupun aplikasi yang lain, tapi menurutku paling cepet dan mudah ganti tema dengan tune up
langkah nya sebagai berikut, jalankan program tune-up, jika tidak punya silakan pinjem di rental terdekat atau download disini

1. silakan anda copy thema anda ke " C:\Windows\Resources\Themes "
    jika anda belum punya theme, ini ada beberapa theme menarik untuk di coba
           - theme Meveric (ubuntu theme)
           - theme mac os x
           - cellestica
silakan di extract lalu copy/cut dan paste pada " C:\Windows\Resources\Themes "

2. setelah anda jalankan tune-up lalu pilih pada "visual style"













akan muncul tampilan seperti ini,,searusnya tema yang anda copy kan tadi sudah masuk pada visual style tetapi jika memang belum ada anda dapat memasukanya manual, dengan cara klik pada "add " lalu pilih "load visual style from a file" lalu cari file tema anda yang sudah anda copy kan ke C:\Windows\Resources\Themes tadi

















setelah theme anda masuk, pilih theme tersebut dan klik "aply" tunggu sebentar dan tampilan windows anda akan berubah
selamat mencoba