Banyak orang beranggapan dimana tuhan,apakah ALLAH itu ada??
Cerita ini sebagai gambaran supaya kita lebih mudah untuk memahaminya
Pada suatu ketika ada seorang pekerja pulang dari kantornya, ditengah jalan ia berminat untuk potong rambut, beberapa saat kemudian dia melihat sebuah salon rambut,ia pun potong rambut disana.
potong bagaimana pak??”Tanya tukang cukur”
di potong pendek saja pak!!
Mereka pun terlibat pembicaraan yang seru,dan semakin panas,lalu pembicaraan mereka berganti pembicaraan tentang tuhan
Tuhan itu ttidak ada, bagaimana bisa jika tuhan itu ada dan maha penyayang membiarkan hambanya miskin, sakit, sedih, bodoh. ”kata si tukang cukur”
Si pekerja itu diam saja.
Tukang cukurpun selesai memotong rambut si pekerja tadi, si pekerja pun keluar dari salon, sesampainya di pinggir jalan ia melihat seorang yang berambut panjang dan tidak di atur, kusut, serta berjenggot kriting, lalu si pekerja pun masuk kembali.
Pak,tukang cukur itu sebenarnya tidak ada. “pekerja berkata”
Apa maksud anda, bukankah anda baru selesai mencukur rambut anda, bagaimana anda mengatakan tukang cukur tidak ada??”balas si tukang cukur”
Coba bapak lihat, kok bisa ada tukan cukur tetapi di luar sana masih ada orang yang gondrong kriting,tak terawat malah.
Itu karena mereka tidak mau mencari dan datang kepada saya.”alasan si tukang cukur”
Itu dia jawabannya,ALLAH itu ada, mereka merasa sakit, tersiksa atas kemiskinan karna meraka tidak mencari dan datang kepada ALLAH. "balas si pekerja"